Artikel Terkini

  • MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA ( MMD)

    25 Oktober 2021 05:38:03 WIB Sumarno
    MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA ( MMD)
    Musyawarah Masyarakat Desa merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan oleh UPT PKM Panggul. Tema yang dibahas kali ini adalah Pencegahan Stunting, Penurunan AKI / AKB dan Pencegahan Penyakit. Berlangsung pada hari Senin, 18 Oktober 2021 acara ini dihadiri oleh Kepala Desa, Kader Kesehatan dan Tok... ..selengkapnya

  • SOSIALISASI PEMBENTUKAN BANK SAMPAH

    12 Oktober 2021 18:15:34 WIB Sumarno
    SOSIALISASI PEMBENTUKAN BANK SAMPAH
    Sampah merupakan permasalahan yang setiap hari kita jumpai dalam kehidupan kita. Baik sampah organik seperti dedaunan maupun sampah anorganik semisal sampah plastik bekas botol minuman ataupun yang lainnya. Mengantisipasi laju pertumbuhan penduduk yang semakin pesat tentunya akan berdampak pada kese... ..selengkapnya

  • PENYALURAN BLT - DANA DESA TAHAP V

    10 Juni 2021 03:52:37 WIB Sumarno
    PENYALURAN BLT - DANA DESA TAHAP V
    Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) - Dana Desa di Desa Gayam hingga saat ini merupakan tahap yang kelima untuk bulan Mei 2021. Jumlah penerima sebanyak 12 orang seperti tahap - tahap sebelumnya yang sudah menjadi ketetapan musdes khusus BLT - Dana Desa Tahun 2021.Harapannya dengan disalurkannya... ..selengkapnya

  • SERAH TERIMA JABATAN KEPALA DESA GAYAM TAHUN 2021

    29 April 2021 22:01:37 WIB Sumarno
    SERAH TERIMA JABATAN KEPALA DESA GAYAM TAHUN 2021
    Hari ini tepatnya Kamis , 29 April 2021dilaksanakan Upacara serah terima jabatan Kepala Desa Gayam Kecamatan Panggul Kabupaten Trenggalek dari Penjabat Kepala Desa Gayam yang sebelumnya dijabat oleh Darmujiadi,S.Sos. kepada Kepala Desa Gayam terpilih yaitu Suparli. Acara ini dilaksanakan sedari sian... ..selengkapnya

  • SUKSES PiLKADES DESA GAYAM 2021

    07 April 2021 20:26:14 WIB Sumarno
    SUKSES PiLKADES DESA GAYAM 2021
    Perhelatan Pemilihan Kepala Desa Gayam yang dilaksanakan pada Sabtu Wage, 3 April ,2021 terbilang sukses. Hal ini didapat dari prosentase jumlah kehadiran pemilih yang mencapai 81,4 % dari total Daftar Pemilih Tetap sebanyak 1976 jiwa pemilih, yang hadir menyalurkan hak suaranya sebanyak 1.609 jiwa ... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi GAYAM

tampilkan dalam peta lebih besar