PENYALURAN BLT - DANA DESA BULAN JANUARI DAN FEBRUARI 2023
Sumarno 17 Februari 2023 17:36:50 WIB
Sebanyak 25 Keluarga Penerima Manfaat ( KPM) hari ini Jum'at (17/02/2023) menerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa. Penyaluran bantuan dilaksanakan di Balai Desa Gayam Kecamatan Panggull sedari pukul 08.00 WIB hingga selesai. Turut hadir dalam penyaluran bantuan ini adalah dari Pemerintah Desa Gayam, Bhabinkamtibmas dan Babinsa. Bantuan ini merupakan implementasi dari Peraturan Menteri Keuangan Nomor 201 Tahun 2022 yang mewajibkan bagi Desa untuk tetap menganggarkan maksimal 25 % Dana Desa untuk penanggulangan kemiskinan ekstrem ( BLT - Dana Desa). Penyaluran bantuan tunai merupakan penyaluran selama 2 bulan yakni Januari dan Februari 2023 yang mana masing - masing KPM mendapatkan Rp 300.000,00 tiap bulannya. Semoga dengan bantuan ini keluarga penerima manfaat akan terbantu kecukupan kebutuhan pokok mereka.
Semoga bermanfaat...
Komentar atas PENYALURAN BLT - DANA DESA BULAN JANUARI DAN FEBRUARI 2023
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PENYULUHAN PERLINDUNGAN ANAK DAN KELUARGA
- DO'A BERSAMA MALAM 17 AGUSTUS
- PELATIHAN TIM PELAKSANA PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN BAGI BUMIL KEK DAN BALITA KURANG GIZI
- PENYALURAN BLT DANA DESA
- PENYALURAN MAKANAN TAMBAHAN BALITA STUNTING
- PENYALURAN BLT DANA DESA
- INFOGRAFIS ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA GAYAM TAHUN 2024